Search for collections on Repository Library PCR

SISTEM MONITORING DAN KONTROLING PEMUPUKAN PADA TUMBUHAN KANGKUNG BERBASIS IoT

AYANG, SEPTYA AYANG SARI (2024) SISTEM MONITORING DAN KONTROLING PEMUPUKAN PADA TUMBUHAN KANGKUNG BERBASIS IoT. Diploma thesis, Politeknik Caltex Riau.

[thumbnail of Laporan PA (Proyek Akhir)] Text (Laporan PA (Proyek Akhir))
Laporan PA ayang_a5.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[thumbnail of Poster PA] Image (Poster PA)
Poster PA.jpeg - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (527kB)

Abstract

Jumlah penduduk yang meningkat menyebabkan pengalihan lahan pertanian, yang berdampak pada ekosistem dan ketersediaan pangan. Vertical farming yang memanfaatkan lahan terbatas di kota-kota adalah solusi untuk masalah ini. Namun pemeliharaan secara manual dianggap tidak efektif. Oleh karena itu, diperlukan teknologi berbasis Internet of Things (IoT) untuk mengotomatisasi pemantauan nutrisi dan pemupukan sangat penting. Sistem ini menggunakan mikrokontroler ESP32 dan sensor TDS untuk mengukur kadar nutrisi pada tumbuhan hidroponik. Selain itu juga menggunakan sensor pH untuk mengukur kadar pH atau keasaman pada tanaman. Jika terjadi ketidakseimbangan antara nutrisi dan pH pompa pupuk otomatis akan hidup. Data juga dapat diakses dari jarak jarak menggunakan aplikasi blynk. Alat ini dapat mengukur pH yang sesuai dengan yang dibutuhkan tumbuhan yaitu berkisaran 4,5-6,5. Dan untuk TDS berkisaran 1.110 ppm. Hasil yang ditunjukkan oleh sensor sudah mendekati akurat karena sudah dikalibrasi terlebih dahulu.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: KBK > KBK Jurusan Teknologi Industri > KBK Telecommunication Network Research Group
Divisions: Sarjana Terapan > Jurusan Teknologi Industri > Teknik Rekayasa Jaringan Telekomunikasi
Depositing User: Mrs Septya Ayang Sari
Date Deposited: 22 Aug 2024 01:31
Last Modified: 22 Aug 2024 01:31
URI: https://repository.lib.pcr.ac.id/id/eprint/2037

Actions (login required)

View Item
View Item