Search for collections on Repository Library PCR

Rancang Bangun Mesin Pemotong Roti Otomatis

Rieke, Yolanda (2023) Rancang Bangun Mesin Pemotong Roti Otomatis. Diploma thesis, Politeknik Caltex Riau.

[thumbnail of Laporan PA (Proyek Akhir)] Text (Laporan PA (Proyek Akhir))
Mesin Pemotong Roti Otomatis_Rieke Yolanda.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (621kB)
[thumbnail of Poster PA] Image (Poster PA)
Bener.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Sebelum dipasarkan roti tawar biasanya akan dipotong terlebih dahulu. Untuk pengusaha roti berskala kecil sampai menengah masih menggunakan alat konvensional berupa pisau roti standard, yang penggunaannya masih bersifat kurang efektif. Mesin pemotong roti tawar ini di desain untuk para pengusaha roti berskala kecil sampai menengah agar dapat mempermudah dan efisien waktu pekerjaan mereka. Mesin ini dirancang menggunakan metode pergerakan pisau vertical dengan motor AC sebagai penggeraknya dan dikontrol menggunakan rangkaian sekuensial. Proses awal dari mesin ini adalah dengan menekan tombol pushbutton, lalu meletakkan roti pada landansan roti yang terdapat sensor proximity sebagai pendeteksi roti dan proses pemotongan dilakukan, saat sensor tidak mendeteksi adanya roti mesin akan berhenti bekerja secara otomatis. Pengontrolan sistem elektronika dilakukan secara sekuensial yang lebih tepat guna pada penerapannya. Dari hasil pengujian diperoleh bahwa ketebalan roti sebesar 12 mm. Penggerak utama pada pemotongan adalah 1 phasa dan menggunakan dimer untuk mengatur kecepatan putar motor 1 phasa. Pada proses pemotongan dengan hasil potongan roti yang bagus menggunakan kecepatan rata-rata motor 1400 rpm dengan waktu pemotongan 1 roti ialah 38 detik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: KBK > KBK Jurusan Teknologi Industri > KBK Mekatronika (Mesin, Elektronika, Kendali dan Informatika)
Divisions: Sarjana Terapan > Jurusan Teknologi Industri > Teknologi Rekayasa Mekatronika
Depositing User: Rieke yolanda
Date Deposited: 29 Aug 2023 01:24
Last Modified: 29 Aug 2023 01:24
URI: http://repository.lib.pcr.ac.id/id/eprint/1294

Actions (login required)

View Item
View Item